Month: January 2020

  • FUNGSI LAMPU TAMAN : MEMENGARUHI PROSES FOTOSINTESIS

    FUNGSI LAMPU TAMAN : MEMENGARUHI PROSES FOTOSINTESIS

    Lampu yang berada dalam landscape memiliki banyak peran penting, sebagai penerangan, dekoratif, penunjuk jalan, menciptakan suasa tenang dan aman. Dari semua peranan di atas, sebenarnya lampu juga berfungsi untuk pertumbuhan tanaman. Sinar buatan ini memang diperlukan oleh tanaman agar pertumbuhan menjadi lebih baik dan mempertahankan kualitasnya. Seperti yang kita tau, bahwa dalam proses fotosintesis tanaman…

  • PEMANFAATAN PUPUK KAKAO

    PEMANFAATAN PUPUK KAKAO

    Tanaman kakao merupakan salah satu tanaman yang masih di budidayakan di Indonesia. Biji tanamannya sangat bermanfaat untuk bisnis Food and Beverage.  Biji kakao yang sudah di proses akan menghasilkan coklat bubuk yang nantinya bisa diolah menjadi banyak makanan atau minuman. kakao atau buah cokelat ini juga mengandung nilai gizi yang baik untuk tubuh kita. Di…

  • BUDI DAYA TANAMAN VANILI

    BUDI DAYA TANAMAN VANILI

    Tanaman vanili biasa tumbuh di daerah tropis dengan suhu udara yang optimal sekitar 20-30 derajat celcius. Tanah gambur dan dipenuhi dengan bahan organik sangat cocok untuk bertanam vanili. Tanaman ini mmapu tumbuh dan berkembang pada tajar atau tonggak yang telah disediakan. Banyak pula yang menanam tanaman ini melekat pada pohon. Warna tanaman ini hijau dan…

  • PUPUK ORGANIK DARI KOTORAN SAPI?

    PUPUK ORGANIK DARI KOTORAN SAPI?

    Perlu kalian ketahui metana merupakan gas rumah kaca yang memanaskan bumi 20 kali lebih cepat jika dibandingkan dengan karbondioksida. Emisi gas rumah kaca sudah pasti menyebabkan pemanasan global pada bumi yakni dengan adanya perubahan iklim. Seekor sapi akan mengeluarkan metana ini di setiap harinya, Mengapa? Pertama bagian tubuh sapi dan manusia jelas berbeda. Seekor sapi…

  • PENTINGNYA PERAWATAN HARDSCAPE

    PENTINGNYA PERAWATAN HARDSCAPE

    Tampilan taman dengan perpaduan softscape dan hardscape sangat diperlukan untuk menunjang nilai estetis suatu taman. Kedua elemen tersebut sama pentingnya dalam hal perawatan. Namun, di samping itu mungkin banyak masyarakat berpendapat bahwa softscape lebih membutuhkan perawatan yang perlu diperhatikan. Hal tersebut tentu benar karena elemen softscape terdiri dari berbagai tanaman alias makhluk hidup. Maka dari…

  • BENARKAH PEMAKAIAN MICIN DAPAT MENYUBURKAN TANAMAN ?

    BENARKAH PEMAKAIAN MICIN DAPAT MENYUBURKAN TANAMAN ?

    Banyak beredar informasi di internet bahwa micin dapat membantu pertumbuhan dan perkembangan tanaman menjadi lebih baik. Tanaman akan menjadi lebih subur dan berbuah dengan cepat. Selain dengan metode penaburan micin, larutan micin juga bermanfaat. Dengan cara yang mudah kalian dapat membuat larutan micin ini dengan cepat, cukup dengan menyediakan air dan bubuk micin yang akan…

  • APA SIH MANFAAT PEMANGKASAN TANAMAN?

    APA SIH MANFAAT PEMANGKASAN TANAMAN?

    Umumnya fungsi tanaman dikenal sebagai pengarah jalan, melindungi sinar matahari yang berlebihan, penutup ruang yang private dan penutup tanah. Disamping itu tanaman juga dijadikan sebagai ikon estetika di beberapa tempat. Maka dari itu, banyak orang menginginkan taman di depan hunian, di samping bangunan pekerjaan ataupun di belakang restaurant harus memiliki estetika yang cukup untuk menarik…

  • YUK INTIP MANFAAT VERTICAL GARDEN

    YUK INTIP MANFAAT VERTICAL GARDEN

    Menghadirkan vertical garden merupakan salah satu solusi terbaik untuk perkotaan. Kurangnya lahan yang dibutuhkan untuk membuat taman, membuat banyak orang memanfaatkan dinding bangunan yang kosong supaya bermanfaat bagi manusia dan bumi. Masih banyak manfaat lain yang di dapat dari taman dinding atau vertical garden ini, antara lain : Tanaman tentu akan memberikan udara yang segar.…