Tag: jenistanaman
-
KENALI JENIS-JENIS TANAMAN JADE
Tanaman Jade berasal dari Afrika Serikat dengan bentuk tanaman tebal berdaging, warnanya hijau mengkilap. Sekilas tanaman ini menyerupai sukulen dan ternyata tanaman jade juga memiliki beragam jenis. Tanaman berdaging tebal biasanya tahan akan penyiraman karena dapat menyimpan air dengan baik, maka dari itu tanaman Jade ini juga mampu bertahan hidup di dalam ruangan. Crassula Arborescens…
-
TANAMAN HIAS DENGAN WANGI ALAMI UNTUK RUANGAN ANDA
Beberapa orang ingin memiliki tanaman dengan fungsi unik lainnya, seperti membuat ruangan menjadi lebih harum. Jadi, tidak hanya mempercantik rumah, namun tanaman ini juga dapat memberikan aroma baik untuk sekeliling rumah atau ruangan. Dengan ini, kalian tidak perlu mengeluarkan budget untuk membeli diffuser, lilin aromaterapi dan semacamnya. Berikut beberapa tanaman yang ampuh mengharumkan ruangan kalian…
-
Keuntungan Punya Taman Kecil
Di awali dengan pengeluaran yang minim, taman kecil tidak memerlukan cost yang besar dibandingkan taman dengan lahan yang luas. Selain itu, taman dengan lahan luas juga membutuhkan cost perawatan yang sama besarnya. Dimuali dari tenaga yang bekerja, air untuk penyiraman, dan material lainnya yang biasanya digunakan dalam merawat tanaman. Sedangkan taman kecil, tidak membutuhkan pengeluaran…
-
BASMI RUMPUT LIAR DENGAN CARA SEDERHANA
Rumput liar kerap hadir di berbagai lahan yang subur. Hadirnya rumput liar ini akan mengganggu kebutuhan tanaman lainnya dan merusak pemandangan taman Anda. Tempat yang sering dihadapkan dengan rumput liar selain pad ataman yakni di pagar, tembok yang lembab hingga tempat lainnya di sekitar bangunan. Rumput Liar atau gulma ini mengganggu tanaman lain dengan cari…