Tag: landscapecontraktor
-
MUNCULNYA BEKICOT PADA TANAMAN DI MUSIM HUJAN
Siput darat atau biasa disebut bekicot ini berasal dari Afrika Timur. Hewan ini bertubuh lunak namun memiliki cangkang sebai rumahnya. Konon katanya, sifatnya agak agresif sehingga sempat dilarang untuk dijadikan hewan peliharaan. Satu hal penting bahwa bekicot merupakan salah satu tanaman yang membawa penyakit bagi tanaman. Apalagi saat musim hujan, bekicot akan berkeliaran ke taman…
-
TANAMAN HIAS YANG NAIK DAUN SELAIN JANBOL:JANDA BOLONG
Sejak pandemi, banyak masyarakat menghabiskan waktunya dengan berada di rumah, mulai dari bekerja dari rumah, olahraga dari rumah, hingga melakukan hobi nya dari rumah. Selain itu, masyarakat juga lebih mementingkan kebersihan dan kesehatan, salah satunya kebersihan udara. Selain bisa dijadikan hobi, menanam tanaman juga memiliki manfaat baik untuk kesehatan tubuh. Adanya produksi oksigen di setiap…
-
PILIHAN TANAMAN UNTUK TAMAN KOLAM RENANG
Kolam renang tanpa taman membuat suasana menjadi kurang sejuk dan tidak terlihat segar. Kolam renang yang dijadikan sebagai tempat olahraga juga bisa dijadikan sebagai tempat menenangkan diri dengan menghadirkan taman kolam renang, atau memberikan beberapa jenis tanaman di sekitar lingkungan kolam renang. Selain itu, hadirnya tanaman akan memberikan oksigen yang lebih dan bersih untuk kalian…